Polsek Tanara Polres Serang Dalam Menjaga Harkamtibmas Bripka Ubaidillah memberikan Himbauan kepada Warganya di Kampung Bom Desa Pedalaman
Polres Serang – Polsek Tanara Babinkamtibmas Polsek Tanara Melaksanakan Sambang ke warga Binaannya di Desa Masing – Masing.
Kegiatan Sambang Babinkamtibmas Polsek Tanara untuk Lebih dekat lagi dengan masyarakat mengajak warga Binaannya untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman.
Tidak hanya itu para Babinkamtibmas Polsek Tanara Juga memberikan Himbauan bila terjadi tindak Kejahatan jangan sungkan hubungi Babinkamtibmasnya atau pelayanan Kepolisian 110 yang akan cepat merespon laporan Dari Masyarakat.